Lompat ke konten Lompat ke sidebar Lompat ke footer

Widget Atas Posting

Pidato kebangsaan Prabowo sangat lancar meskipun tanpa teks...Ternyata Teleprompter ino yang membantunya

Sobatlima.com  Pidato kebangsaan Capres no urut 02 Prabowo subianto pada senin malam 15 januari 2019 kemarin tampak berapi-api dan berdurasi panjang.Hampir satu jam Prabowo menyampaikan visi dan misi jika dirinya menjadi presiden.Yang mungkin membuat pendukungnya bangga adalah bahwa pidato Prabowo tanpa teks sama sekali dan tanpa kesalahan sedikitpun.Padahal kemampuan berorasi panjang sangat jarang dimiliki seseorang.Di indonesia sendiri,beberapa tokoh nasional dengan orasi panjang seperti Bung karno,Bung tomo dll memang jarang juga menggunakan teks.
Lalu apa yang membuat Prabowo bisa tetap fokus memberikan materi pada pidato kebangsaanya tanpa kesalahan sedikitpun?
Ternyata ada sebuah alat canggih yang memang biasa digunakan untuk membantu seseorang berpidato agar tidak lupa dan tetap fokus pada inti yang disampaikanya.Alat tersebut bernama Teleprompter.Alat ini biasa digunakan pada acara acara resmi.Presiden-presiden biasa menggunakan di forum-forum resmi.
Ada beberapa macam teleprompter,yakni interotron yang biasa digunakan pada wawancara resmi
Televisi Biasa digunakan saat siaran berita
Konser musik biasa diletakan di samping sound didepan vokalis
Dan yang terakhir adalah Pidato atau CTS (Conference teleprompter system) alat ini yang digunakan Prabowo dalam pidato kebangsaan kemarin yang disiarkan live di stasiun TV.
CTS ini pada bagian atas adalah kaca setengah cermin sebagai tampilan proyeksi layar digital di bawahnya.Karena berupa kaca bening dan teks visual hanya bisa dilihat oleh pembicara maka seolah-olah orang yang menggunakan teleprompter ini berpidato tanpa teks.Dari sisi audiens hanya terlihat berupa tiang dan lembaran kaca mini.Conference teleprompter system sudah digunakan oleh Margareth tatcher perdana menteri Inggris sejak tahun 80 an.Setelah itu banyak tokoh tokoh terkenal yang juga menggunakan alat ini untuk membantu saat berpidato.
 Cara kerja teleprompter
Telepromter mempunyai beberapa alat kelengkapan yang mendukung seperti komputer sebagai pengendali,VDA sebagai distribusi dan layar kaca.Jadi cara kerjanya seperti cermin namun dalam bentuk digital.Sobat pernah bukan mencontek dikelas sewaktu sekolah dulu? Seperti itu cara kerjanya,bedanya teleprompter menggunakan sistem cermin.Harga teleprompterbermacam macamc sesuai fitur ada yang jutaan hingga puluhan juta.
Pic: screenshoot 

1 komentar untuk "Pidato kebangsaan Prabowo sangat lancar meskipun tanpa teks...Ternyata Teleprompter ino yang membantunya"

Adi Jenbasoe 08.48 Hapus Komentar
Mantap bro..